Kisah Penjagal Yang Terlahir di Alam Bahagia

 Kisah Penjagal Yang Terlahir di Alam Bahagia

Tambadathika adalah seorang penjagal kerajaan yang bertugas memenggal kepala orang yang dihukum. Ia bekerja selama 50 tahun dan setelah pensiun ia teringat yang dilakukan saat sebagai penjagal. Saat itu pula ia bertemu Bhante Sariputta. Dengan nasehat bijak Bhante Sariputta ia memahami dhamma dan saat meninggal ia terlahir di alam bahagia. 
Kisah ini bersumber pada kisah Dhammapada sahassa vagga syair 100.

Tema : Kisah Penjagal yang terlahir di alam bahagia 
(Tambadathika)
Penceramah : Bodhi Puspita (PMd. Santi, S.Ag.,M.Pd, B.)
Hari/ Tanggal : Minggu, 4 Mei 2024
Waktu : 16.00-18.00

Vihāra Jakarta Dhammacakka Jaya

https://www.dhammacakka.org

Related post